Senin, November 18, 2013

Spesifikasi 4 Moge Baru Yamaha Indonesia 2014

 Ya, benar. PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) selaku agen pemegang merek Yamaha Indonesia membenarkan hal tersebut. Empat moge itu antara lain YZF-R6, YZF-R1, V-Max dan T-Max.

“Tahun ini kami akan meluncurkan Yamaha R6, R1, T-Max dan V-Max,” ungkap Yutaka Terada, Marketing Director YIMM di Jakarta. Berikut ini sekilas spesifikasi dari ke-empat moge Yamaha yang akan hadir di Indonesia Indonesia 2014.

 

1. Yamaha YZF-R6

Yamaha R6 dipersenjatai dengan kapasitas mesin 600cc DOHC 4-silinder berpendingin cair. Untuk harganya, Di luar negeri YZF-R6 2014 varian termahal dibanderol 11.190 atau hampir setara dengan Rp 107 juta. Sebagai informasi jika melalui Importir Umum (IU) di Indonesia motor ini dihargaisekitar Rp 300 jutaan.
Mesin
  • Tipe : 599cc liquid-cooled inline 4-cylinder; DOHC, 16 titanium valves
  • Bore x Stroke : 67.0 x 42.5mm
  • Rasio Kompresi : 13.1:1
  • Sistem Pembakaran : Fuel Injection with YCC-T and YCC-I
  • Ignition Digital TCI : Transistor Controlled Ignition
  • Transmisi : 6-speed w/multiplate slipper clutch
Sasis
  • Suspension / Front : 41mm inverted fork; 4-way adjustable, 4.5-in travel
  • Suspension / Rear : Single shock; 4-way adjustable, 4.7-in travel
  • Brakes / Front Dual : 310mm floating disc; radial-mount 4-piston calipers
  • Brakes / Rear : 220mm disc; single-piston caliper
  • Tires / Front : 120/70-ZR17 58W
  • Tires / Rear : 180/55-ZR17 73W
Dimensi
  • Panjang 80.3 in x Lebar 27.8 in x Tinggi 43.1 in
  • Jarak Sumbu Roda : 54.1 in
  • Kapasitas Tangki : 17 liter

 2. Yamaha YZF-R1
Yamaha R1 merupakan varian Superbike premium yang dilengkai mesin 1000cc DOHC 16-katup berpendingin cair. Untuk harganya diluar negeri varian tertinggi dibanderol US$ 14.490 atau hampir setara dengan Rp 139 juta.
Mesin
  • Tipe : 998cc, liquid-cooled, 4 T DOHC 16 valves (titanium intake valves)
  • Bore x Stroke : 78.0mm X 52.2mm
  • Rasio Kompresi : 12.7:1
  • Sistem Pembakaran : Fuel Injection with YCC-T and YCC-I
  • Ignition TCI : Transistor Controlled Ignition
  • Transmisi : 6-speed w/multiplate slipper clutch
  • Final Drive : 530 O-ring chain
Sasis
  • Suspension / Front : 43mm inverted fork; fully adjustable, 4.7-in travel
  • Suspension / Rear : Single shock w/piggyback reservoir; 4-way adjustable, 4.7-in travel
  • Brakes / Front Dual : 310mm disc; radial-mount forged 6-piston calipers
  • Brakes / Rear : 220mm disc; single-piston caliper
  • Tires / Front : 120/70ZR17M/C 58W
  • Tires / Rear : 190/55ZR17M/C 75W
Dimensi
  • Panjang 81.5 in x Lebar 28.1 in x Tinggi 44.5 in
  • Jarak Sumbu Roda : 55.7 in
  • Kapasitas Tangki : 18 liter

 3. Yamaha VMAX
Yamaha VMax merupakan motor cruiser yang gagah dan sangar, terbukti motor ini dipakai sebagai kendaraan Ghost Rider dalam filmnya. Untuk harganya diluar negeri mencapai US$ 19.990 atau setara dengan Rp 193 jutaan.

Mesin
  • Tipe : (1679cc) liquid-cooled 65° V-4, DOHC, 4 valves/cylinder
  • Bore x Stroke : 90.0mm x 66.0mm
  • Rasio Kompresi : 11.3:1
  • Sistem Pembakaran : Fuel Injection with YCC-T and YCC-I
  • Ignition : Transistor Controlled Ignition (TCI)
  • Transmisi : 5-speed, multiplate slipper clutch
Sasis
  • Suspension / Front : 52mm telescopic cartridge fork w/oxidized titanium coating
  • Suspension / Rear : Single shock w/remote reservoir and remote adjustable for preload, compression and rebound
  • Brakes / Front : Dual 320mm wave-type discs; radial mount 6-piston calipers, Brembo® radial pump master cylinder
  • Brakes / Rear : 98mm wave-type disc, single-piston caliper and Brembo® master cylinder
  • Tires / Front : Bridgestone® Radial 120/70-R18 59V
  • Tires / Rear : Bridgestone® Radial 200/50-R18 76V
Dimensi
  • Panjang 94.3 in x Lebar 32.3 in x Tinggi 46.9 in
  • Jarak Sumbu Roda : 66.9 in
  • Kapasitas Tangki : 15 liter

4. Yamaha T-MAX

Yamaha T-Max merupakan skutik besar premium yang dilengkapi dengan mesin 530cc. Skutik premium Yamaha ini diluar negeri dijual dengan harga US$ 8.590 atau setara dengan Rp 83 jutaan.
Mesin
  • Tipe : 530 cc, 4-stroke, liquid-cooled, DOHC, 4-valve, inline twin
  • Bore x Stroke : 68 x 73mm
  • Rasio Kompresi : 10.9:1
  • Sistem Pembakaran : Mikuni 34 mm throttle body F.I.
  • Ignition TCI
  • Transmisi : Fully automatic CVT, V-belt
Sasis
  • Suspension / Front : 43mm fork
  • Suspension / Rear : Swingarm – single shock
  • Brakes / Front : Dual 267mm discs
  • Brakes / Rear : 282mm disc
  • Tires / Front : 120/70R15
  • Tires / Rear : 160/60R15
Dimensi
  • Panjang 2,200mm x Lebar 775mm x Tinggi 1,420 or 1,475mm
  • Jarak Sumbu Roda : 1,580mm
  • Kapasitas Tangki : 15 liter




Sumber : mobilxmotor.com


Tidak ada komentar: